APEL PAGI PEGAWAI, KADIVIM INGATKAN PEMENUHAN DADUK WBK/WBBM TAHUN 2024

APEL PAGI PEGAWAI, KADIVIM INGATKAN PEMENUHAN DADUK WBK/WBBM TAHUN 2024

Manokwari – Mengawali aktivitas kerja, Jajaran Kantor Wilayah (Kanwil) Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) Papua Barat menggelar Apel Pagi di Halaman Upacara, Rabu (06/03).

Apel pagi kali ini dipimpin oleh Kepala Divisi Keimigrasian (Kadivim), Victor Manurung selaku Pembina Apel dan PK Ahli Madya, Yosep Weyasu selaku Komandan Apel.

Apel pegawai tersebut

KANTOR WILAYAH KEMENKUMHAM PAPUA BARAT “DAPATKAN APRESIASI” DALAM KUNJUNGAN PJ GUBERNUR PAPUA BARAT

KANTOR WILAYAH KEMENKUMHAM PAPUA BARAT “DAPATKAN APRESIASI” DALAM KUNJUNGAN PJ GUBERNUR PAPUA BARAT

Manokwari – Kakanwil Kemenkumham Papua Barat, Taufiqurrakhman menyambut langsung kunjungan kerja dan silaturahmi Penjabat Gubernur Papua Barat, Drs. Ali Baham Temongmere, MTP, di Kanwil Kemenkumham Papua Barat dalam rangka mempererat sinergitas dan kolaborasi pelaksanaan tugas dan fungsi Kemenkumham dan Pemerintah Daerah. Selasa (5/3).

Taufiqurrakhman menyampaikan beberapa layanan yang merupakan tugas

PELAKSANAAN MONITORING DAN EVALUASI REALISASI ANGGARAN SEMESTER I TAHUN 2024 DI LINGKUNGN KANWIL KEMENKUMHAM PABAR

PELAKSANAAN MONITORING DAN EVALUASI REALISASI ANGGARAN SEMESTER I TAHUN 2024 DI LINGKUNGN KANWIL KEMENKUMHAM PABAR

 

Manokwari - Kanwil Kemenkumham Papua Barat melakukan Monitoring dan Evaluasi Realisasi Anggaran Semester I Tahun 2024 pada Satker di bawah lingkup Kementerian Hukum dan HAM Papua Barat meliputi UPT Pemasyarakatan dan Keimigrasi serta Kantor Wilayah, pada Selasa (05/03).

Kegiatan yang dilangsungkan secara virtual melalui media zoom meeting tersebut dihadiri

TIM POKJA VI KANWIL KEMENKUMHAM PABAR GELAR RAPAT KOORDINASI & EVALUASI PEMENUHAN DADUK WBK/WBBM TAHUN 2024

TIM POKJA VI KANWIL KEMENKUMHAM PABAR GELAR RAPAT KOORDINASI & EVALUASI PEMENUHAN DADUK WBK/WBBM TAHUN 2024

Manokwari, - Dalam rangka pemenuhan data dukung pada Lembar Kerja Evaluasi (LKE) penilaian pengusulan predikat WBK/WBBM Triwulan III (B03) Tahun 2024 Tim kerja pembangunan ZI Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Papua Barat khususnya Kelompok Kerja (Pokja) VI mengadakan rapat koordinasi dan evaluasi Pemenuhan Daduk LKE WBK/WBBM. Selasa (5/3).

Berlangung di ruang

POKJA PENGUATAN PENGAWASAN PEMBANGUNAN ZI MENUJU WBK/WBBM GELAR RAPAT EVALUASI

POKJA PENGUATAN PENGAWASAN PEMBANGUNAN ZI MENUJU WBK/WBBM GELAR RAPAT  EVALUASI

 

Manokwari -  Pokja Penguatan Pengawasan mengadakan kegiatan Rapat Evaluasi dan Pengunggahan Data Dukung Pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas menuju WBK/WBBM Triwulan III (B03) Tahun 2024, pada Selasa (05/03) bertempat di Ruang Sekretariat RB Kanwil Kemekumham Papua Barat.

Rapat dihadiri oleh Koordinator III Bidang Penguatan Pengawasan yakni Kepala Divisi Pelayanan Hukum

Subkategori

Search Mobile