Bimbingan Penyusunan RKA-KL Tahun 2015

Bimbingan Penyusunan RKA-KL Tahun 2015
   
  

Manokwari –Senin, 07 Juli 2014, bertempat di Aula Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Papua Barat, seluruh operator RKA-KL di Lingkungan Kanwil Papua Barat menerima pengarahan mengenai penyusunan RKA-KL. Kegiatan yang dipandu oleh Plh. Kepala Divisi Administrasi (Dra. Thortjie M. Mataheru, SH.) tersebut diselenggarakan oleh Biro Perencanaan Sekretariat Jenderal Kementerian

Sosialisasi Oleh BRI dan STIH Manokwari

Sosialisasi Oleh BRI dan STIH Manokwari

 

 

 

Manokwari –PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk. Cabang Manokwari mengadakan Sosialisasi Kredit BRIGUNA dan Pembayaran Gaji melalui Rekening BRI (Payroll) pada hari Rabu tanggal 18 Juni 2014 bertempat di Aula Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Papua Barat. Kegiatan ini diikuti oleh sebagian besar pejabat dan pegawai di Jajaran

Rapat Kesekretariatan RANHAM

Rapat Kesekretariatan RANHAM

Rapat kesekretariatan ranham

 

 

Manokwari –Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Papua Barat mengadakan Rapat Kesekretariatan Rencana Aksi Nasional Hak Asasi Manusia bertempat di Billy Jaya Hotel Manokwari. Kegiatan yang dilaksanakan pada hari Senin tanggal 02 Juni 2014 tersebut dibuka oleh Kepala Kantor Wilayah Kemenkumham Papua Barat yang diwakili oleh Kepala

Pelantikan Notaris Ela Yulia, SH., M.Kn

Pelantikan Notaris Ela Yulia, SH., M.Kn

Manokwari –Senin, 16 Juni 2014, Ela Yulia, SH., M.Kn diambil sumpah/janji dan dilantik sebagai Notaris oleh Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Papua Barat (Ilham Djaya, SH., M.Pd.) di Aula Kanwil Kemenkumham Papua Barat.

 

Notaris tersebut dilantik berdasarkan Surat Keputusan Menteri Hukum dan HAM

Sosialisasi Disiplin Jam Kerja PNS di Lingkungan Kanwil Kemenkumham Papua Barat

Sosialisasi Disiplin Jam Kerja PNS di Lingkungan Kanwil Kemenkumham Papua Barat

Manokwari –Dalam rangka menyongsong Hari Ulang Tahun Emas Pemasyarakatan tanggal 27 April 2014, Kanwil Kemenkumham Papua Barat mengadakan Sosialisasi PP No. 53 Tahun 2010 Pasal 3 angka 11 tentang Kewajiban PNS Masuk Kerja dan Menaati Ketentuan Jam Kerja serta Surat Edaran Sekjen Kemenkumham No: SEK-52.KP.06.03 Tahun 2014 tentang Hukuman Disiplin

Subkategori

Search Mobile