DUKUNG PEMENUHAN TARGET KINERJA B09, KEMENKUMHAM PAPUA BARAT IKUTI BIMTEK DIGITALISASI ARSIP VITAL

DUKUNG PEMENUHAN TARGET KINERJA B09, KEMENKUMHAM PAPUA BARAT IKUTI BIMTEK DIGITALISASI ARSIP VITAL

Manokwari – Untuk mendukung percepatan pencapaian Target Kinerja (Tarja) Kementerian Hukum dan HAM pada laporan Triwulan B09 dalam pelaksanaan digitalisasi arsip pada aplikasi e-arsip.kemenkumham.go.id. Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Papua Barat mengikuti Bimbingan Teknis (Bimtek) pelaksanaan Digitalisasi Arsip Vital yang dilaksanakan secara daring, Selasa (15/08).

Kegiatan Bimtek

KAKANWIL TINJAU PERSIAPAN ACARA PEMBERIAN REMISI KEMERDEKAAN BAGI NARAPIDANA SE PAPUA BARAT DI LAPAS MANOKWARI

KAKANWIL TINJAU PERSIAPAN ACARA PEMBERIAN REMISI KEMERDEKAAN BAGI NARAPIDANA SE PAPUA BARAT DI LAPAS MANOKWARI

Manokwari - Menyambut Hari Kemerdekaan Republik Indonesia yang Ke 78 Tahun 2023, Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) Papua Barat, Taufiqurrakhman meninjau secara langsung persiapan penyerahan remisi Hari Kemerdekaan Tahun 2023 di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Manokwari. (15/08/23)

Kepala Kantor Wilayah Kemenkumham Papua Barat, Taufiqurrakhman yang didampingi

KAKANWIL MENDAMPINGI PENJABAT GUBERNUR PAPUA BARAT MELEPAS LOMBA LARI 10 KM

KAKANWIL MENDAMPINGI PENJABAT GUBERNUR PAPUA BARAT MELEPAS LOMBA LARI 10 KM

Manokwari – Menyemarakan HUT Kemerdekaan Republik Indonesia ke-78 Tahun 2023, dua (2) orang pegawai Kantor Wilayah (Kanwil) Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) Papua Barat mengikuti Perlombaan Lari 10 KM yang diadakan oleh Pemerintah Provinsi (Pemprov) Papua Barat, Selasa (15/08) pagi.

Perlombaan ini diikuti oleh sebanyak 800-an peserta (putra maupun putri) dan

TEMUI PJ. GUBERNUR PAPUA BARAT, KAKANWIL SAMPAIKAN PERIHAL PELAKSANAAN PENYERAHAN REMISI UMUM 17 AGUSTUS TAHUN 2023

TEMUI PJ. GUBERNUR PAPUA BARAT, KAKANWIL SAMPAIKAN PERIHAL PELAKSANAAN PENYERAHAN REMISI UMUM 17 AGUSTUS TAHUN 2023

Manokwari - Menindaklanjuti surat Direktur Jenderal Pemasyarakatan Nomor PAS-UM.01.01-71, tanggal 10 Agustus 2023 perihal Pelaksanaan Pemberian Remisi Umum 17 Agustus 2023 Kepada Narapidana dan Anak Binaan. Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Papua Barat, Taufiqurrakhman menemui PJ Gubernur Papua Barat, Senin (14/08).

Didampingi Ka Lapas Kelas IIB

[SIARAN PERS] Sekjen Kemenkumham Terima Doktor Honoris Causa dari UNESA

[SIARAN PERS] Sekjen Kemenkumham Terima Doktor Honoris Causa dari UNESA

 

Jakarta - Sekretaris Jenderal Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham), Komjen Pol. Andap Budhi Revianto menerima Penganugerahan Gelar Doktor Kehormatan (Honoris Causa) dari Universitas Negeri Surabaya (Unesa).

Wisuda penganugerahan dilakukan bersamaan dalam peringatan Dies Natalis ke-59 Unesa, Senin (14/08/2023).

"Alhamdulillah, gelar ini merupakan sebuah kepercayaan, kehormatan dan kesempatan yang diberikan

Subkategori

Search Mobile